Hari Senin tgl 5 Pebruari 2018 , pukul
07.00wib s/d 08.00wib . Babinsa Kelurahan Semanggi Sertu Sumardi dan
Serda Marno anggota Koramil 05/Pasar , Kodim 0735/Surakarta , Bertempat
di Halaman SMP N 11 Surakarta Sertu Sumardi anggota Koramil 05/Pasar
Kliwon menjadi Irup dalam Pelaksanaan Upacara Pengibaran Bendera Merah
Putih yang di Ikuti Oleh Para Guru dan Staf serta Siswa Siswi SMP N 11
Surakarta sebanyak 625 orang .
Pada
saat pelaksanaan Upacara Bendera tersebut Sertu Sumardi membacakan
Amanat kepada seluruh Peserta Upacara yaitu sebagai berikut =
1).
Upacara pengibaran Bendera Merah Putih adalah salah wujud sebagai
bentuk Cinta Tanah Air Indonesia yang di tanamkan pada Siswa Siswi SMP
sejak Dini guna menghargai Jasa Para Pahlawan yang sudah berjuang
mengorbankan Nyawanya untuk mengibarkan Bendera Merah Putih dan Meraih
Kemerdekaan Negara Indonesia
2). Pada saat
Upacara juga melatih Disiplin anak2 secara langsung , Karena pada saat
Upacara semua peserta Upacara Mau tidak mau harus mengikuti tata urutan
upacara dengan hikmah dan disiplin .
3). Pada
Kesempatan ini Saya akan menceritakan sedikit tentang Sejarah Perjuangan
Bangsa Indonesia guna meraih Kemerdekaan yaitu Keinginan dari Seluruh
Rakyat Indonesia membangun Persatuan dan Kesatuan yang terdiri dari
Ribuan Pulau , Ratusan Suku , Ratusan Budaya , Bahkan Agama yang
berbeda2 yang ada di Wilayah Indonesia ingin bersatu padu melawan
Penjajah guna Meraih Kemerdekaan , setelah Perjuangan selama 350 Tahun
Penjajahan Belanda dan dilanjutkan Penjajahan Jepang hampir 3.5 Tahun
Hingga tercapai Kemerdekaan pada Tgl 17 Agustus 1945 , Indonesia
MemProklamasikan Kemerdekaannya yang di Bacakan Oleh Presiden Indonesia
Ir Soekarno dan Moh Hatta , dihadapan Rakyat Indonesia . Demikian cerita
singkat tentang perjungan Para Pahlawan dalam meraih Kemerdekaan .
Untuk itu Kita berkewajiban menjaga Kemerdekaan ini dengan cara seperti
Kita Melaksanakan Upacara Pengibaran Bendera ini , inilah salah satu
wujud Kita menghargai Jasa2 Para Pahlawan yang sudah Gugur di medan
Pertempuran . Kiranya cukup sekian sambutan dari Kami kurang lebih mohon
maaf apabila ada salah dalam penyampaian apabila ada kebenaran , maka
kebenaran itu hanya milik Allah SWT . Selesai .
No comments:
Post a Comment