teks jalan

Bersama Rakyat TNI Kuat....

Monday, August 7, 2017

WANUTYATAMA SURAKARTA DILATIH PBB DAN KEDISIPLINAN OLEH BABINSA KORAMIL 01/LAWEYAN KODIM 0735/SURAKARTA

Surakarta, Bertempat di Panti Pelayanan Sosial Wanita Jln De.Rajiman No 624 Kelurahan Pajang Kecamatan Laweyan Babinsa Kelurahan Pajang Koramil 01/Laweyan Kodim 0735/Surakarta Serda Suparwan dan Serda Marulak Sitanggang melaksanakan pelatihan PBB dan kedisiplinan kepada Wanutyatama Surakarta sebanyak 74 Orang,Sabtu (5/8). Adapun pelajaran yang di sampaikan adalah tentang PBB dan Kedisiplinan dengan tujuan kelak apabila sudah kembali sebagai warga masyarakat bisa ada perubahan dan tidak melaksanakan tindakan tindakan yang di larang negara dan agama. Pada kesempatan ini Babinsa menyampaikan kepada seluruh Wanutyatama tersebut untuk senantiasa memperhatikan dan mengikuti semua materi yang diberikan oleh Babinsa.Diharapkan ilmu yang didapat dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. (IT Kodim 0735 Surakarta).

No comments:

Post a Comment