Pada hari Senin tanggal 04.09.2017 pukul 19.30 wib
bertempat di STIKES PKU MUHAMADIYAH Rw 27 Kadipiro Banjarsari.Danramil
Banjarsari Kapt.Inf Paidi beserta Babinsa Kel.Kadipiro Serda Sartono
dan Koptu Mujono menghadiri kegiatan Sosialisasi persiapan pembangunan Jalur Kereta Api akses jalan Adisumarmo - Solo Balapan yang dihadiri kurang
lebih 200 orang tamu undangan yang terdiri dari : Camat Banjarsari Bpk Indardi AP.SH.MM., Lurah Kadipiro Bpk Sugeng S.Sos., Kasi pertanahan kota Ska Bpk Sunu, Kabag pemerintahan Ska Bpk Hendro, Dishub PJKA Dr Yuono Winarko, Bpk Supriyanto kasi pemerintahan kota Ska, Bpk Fajar Ahmad dari Dishub Jateng, Kabid humas Polsek Bjs AKP Iga Martini dan Jajaran ketua Rt/Rw 21 dan warga. Dalam
giat Sosialisasi ini membahas tentang program pemerintah pusat rencana
pembangunan jalur rel kereta api ganda yang menggunakan akses
pemukiman warga., Dari pejabat PT. KAI menyampaikan pemerintahan tidak
akan merugikan warga yg rumah/hunian terkena program jalur ganda serta
pemerintah telah menyiapkan anggaran untuk menganti rugi semua milik
warga yang terkena dampak jalur ganda. (IT Kodim 0735 Surakarta)
No comments:
Post a Comment