Untuk menumbuhkan jiwa
jasmani yang tegap dan tangkas, menumbuhkan rasa persatuan dan kesatuan,
menumbuhkan kedisiplinan baik saat pelaksanaan PBB, di Lingkungan
Sekolah dan dimana saat berada dan menumbuhkan rasa tanggung jawab merupakan tujuan dan keinginan untu melatih Peraturan Baris Berbaris (PBB).
Maka dari itu Babinsa
koramil 02/Banjarsari Kodim 0735/Surakarta Serma Wagimin dan Kopda
Supriyadi sebagi wilayah Binaanya berperan untuk melatih dan mensosialisakan Teori dan praktek tentang Peraturan Baris Berbaris (PBB) bertempat di Halaman SMK IT kepada Siswa/Siswi SMK IT Smart
Informatika Manahan Banjarsari Surakarta, dengan materi Gerakan Dasar PBB dan Gerakan berjalan Minggu (23/10)
No comments:
Post a Comment