teks jalan

Bersama Rakyat TNI Kuat....

Tuesday, May 23, 2017

Upacara Memperingati Hari Kebangkitan Nasional ke 109 Tahun 2017 Wilayah Kota Surakarta

Upacara Memperingati Hari Kebangkitan Nasional ke 109 Tahun 2017 Wilayah Kota Surakarta dipusatkan atau bertempat di Tugu Lilin Jln. Dr. Wahidin Sudiro Husodo Kal. Penumping Kec. Laweyan Kota Surakarta, untuk pejabat upacara sebagai Komandan Upacara AKP Supriyanto, SH. MH sedangkan Inspektur Upacara Kapolresta Surakarta AKBP Ribut, SH. dengan diikuti peserta upacara dari TNI, Polri, PNS dan Pelajar terdiri dari :
1. Denpom IV/4 Surakarta
2. Grup 2 Kopassus.
3. Brigif 6 Kostrad.
4. Korem 074/Warastratama.
5. Kodim 0735/Surakarta.
6. Lanud Adi Sumarmo..
7. Brimob Den Pelopor C
8. Polresta Surakarta.
9. Jajaran Dinas se Kota Surakarta.
10. Satpol PP Kota Surakarta.
11. Linmas Kota Surakarta.
12. Ormas Kota Surakarta
13. Perwakilan Siswa dan Pelajar. (22/5)
Peringatan Hari Kebangkitan Nasional mengambil tema "Pemerataan Pembangunan Indonesia yang Berkeadilan Sebagai Wujud Kebangkitan Nasional" sebelum upacara dimulai diselingi dengan tarian Lawang Wiro Taruno dari Dinas Kebudayaan Kota Surakarta serta dihadiri tamu undangan al :
1. Muspida Kordinator dan Muspida Kota Surakarta
2. Ketua DPRD Kota Surakarta Teguh Prakoso beserta Anggota Dewan.
3. Dan grup 2 Kopassus.
4. Dan Lanud Adi Sumarmo.
5. Ka Dinas Jawatan Jajaran Korem 074/Warastratama.
6. Ka Dinas se Kota Surakarta.
7. Dan Den Pelopor C.
8. Muspika se Kota Surakarta.
9. Lurah se Kota Surakarta.
kegiatan upacara selesai dilanjutkan dengan Ziarah ke Makam Pahlawan Khusuma Bhakti Jurug
(IT Kodim )

No comments:

Post a Comment